Noda hitam di wajah sangatlah tidak nyaman jika di lihat, banyak orang orang yg sampai menghabiskan puluhan juta hanya untuk membeli produk kecantikan hanya untuk menghilangkan noda hitam di wajahnya,
Namun apa yg terjadi akhirnya jika prodak yg kita beli mahal tapi ternyata adalah barang palsu, wajah kita bisa menjadi sasarannya, akhirnya bisa membuat wajah menjadi rusak oleh efek samping obat kw kwan itu
Tapi anda tenang saja, dari pada anda mengeluarkan uang anda hanya untuk membeli produk mahal tersebut, alangkah baiknya anda membaca Cara Cepat dan Ampuh Menghilangkan Flek Noda Hitam di Wajah dengan Jeruk nipis
Saat anda berhasil mengobati jerawat di wajah anda, saatnya mengatasi permasalah yang baru di wajah anda. Ya betul, setelah jerawat hilang akan timbul bekas jerawat baik itu berupa noda/ flek hitam maupun bopeng. Jika hanya berupa noda/ flek hitam, jangan khawatir karena bekas jerawat seperti itu relatif tidak terlalu sulit untuk dihilangkan, dengan menggunakan krim wajah ataupun bahan alami/ tradisional seperti jeruk nipis secara teratur, noda/ flek hitam tersebut lama kelamaan akan memudar. Bagi anda yang ingin menghilangkan noda/ flek hitam di wajah, simak penjelasan Cara Cepat dan Ampuh Menghilangkan Flek Noda Hitam di Wajah dengan Jeruk Nipis.
Langkah-langkah Memudarkan Flek dan Noda Hitam dengan Jeruk Nipis
- Bersihkan wajah dan biarkan kering.
- Ambil jeruk nipis segar untuk mendapatkan khasiat terbaik. Jeruk nipis yang masih segarmemiliki tingkat keasaman lebih tinggi, baik untuk memudarkan flek hitam.
- Potong, ambil air perasannya.
- Oleskan air perasan jeruk nipis tersebut ke area wajah yang bermasalah (dalam hal ini yang terdapat flek hitam).
- Diamkan selama 15-30 menit, lalu bilas wajah hingga bersih dan keringkan.
- Lakukan hal di atas setiap hari secara teratur, lihat hasilnya dalam 1 bulan.
Khasiat Jeruk Nipis yang Lainnya, Selain Memudarkan Flek dan Noda Hitam
Selain dapat menghilangkan noda dan flek hitam di wajah, berikut khasiat lain dari jeruk nipis untuk kecantikan kulit, yang dapat ada peroleh:
- Untuk kulit yang kusam, kandungan vitamin C dalam jeruk nipis dapat mencerahkan serta menjaga elastisitas kulit.
- Kandungan AHA (alpha hydroxy acids) di dalamnya mampu mengangkat sel-sel kulit mati, sehingga terjadi regenerasi sel kulit di wajah kita yang membuat wajah kita terlihat lebih bersih, cerah, dan segar.
- Dengan mengoleskan sari perasan jeruk nipis ke area hidung dan sekitarnya secara teratur, dapat juja menghilangkan komedo di wajah.
Oke deh, semoga artikel Cara Cepat dan Ampuh Menghilangkan Flek Noda Hitam di Wajah dengan Jeruk nipis ini bisa membantu menghilangkan noda di wajah anda
0 Response to "Cara Cepat dan Ampuh Menghilangkan Flek Noda Hitam di Wajah dengan Jeruk nipis"
Posting Komentar