- Bersihkan wajah dengan sabun wajah keringkan dengan handuk yang permukaannya halus
- Iris tomat menjadi dua bagian lalu tempelkan biji tomat tersebut kewajah hingga rata.
- Diamkan sampai kering kira-kira 15 menit bilas wajah dengan air bersih Muka tampak lebih segar dan bercahaya.
- Rutinlah pemakaiannya minimal 3x seminggu
Ini mungkin salah satu tipsnya:
- Bersihkan wajah dengan air hangat agar pori-pori wajah terbuka
- Keringkan wajah dengan handuk yang permukaannya halus
- Tempelkan madu asli pada wajah hingga rata
- Lalu diamkan selama 30 menit Cuci wajah dengan air hingga bersih
- Rasakan kelembutan diwajahmu
- Bersihkan wajah dengan sabun pembersih
- Biarkan wajah basah Torehkan kopi hitam yang sudah dibubuhi air
- Lalu gosokan pada wajah secara lembut dan perlahan
- Cuci bersih wajah Penggunaan 1x seminggu
- Rasakan hasilnya!
Ada dua alternatif yang dapat kamu pakai, yaitu:
- Bila menggunakan timun, potonglah timun menjadi irisan yang tipis
- Lalu tempelkan pada daerah mata dengan mata terpejam
- Jika menggunakan kentang, kupas kulit kentang sampai bersih
- Iris kentang tipis-tipis Lalu tempelkan pada daerah bawah mata Cuci wajah hingga bersih
Ada cara untuk mengurangi produksi minyak, yaitu:
- Cuci bersih jeruk nipis Potong menjadi 4 bagian
- Tempelkan bagian dalam tersebut pada wajah
- Diamkan 10 menit, kulit memang terasa agak perih tapi itu memang antiseptiknya yang membuat bakteri mati
- Bilas wajah dengan air bersih
Untuk rambut yang tampak kusam:
- Basuhlah rambut dengan air santan kelapa
- Diamkan selama kurang lebih 30 menit
- Setelah meresap, cucilah rambut dengan sampo hingga bersih.
- Rambutmu akan terlihat lebih bercahaya
- Lakukan pemakaian 1x seminggu
- Cuci bersih lidah buaya Belah tengah
- Ambil lendir dan daging lidah buaya tersebut
- Gosokkan pada rambut dan kulit kepala
- Diamkan kurang lebih setengah jam
- Bilas dengan shampoo sampai bersih
- Lakukan satu minggu sekali
- Siapkan buah alpukat ambil daging buahnya
- Kemudian gosokkan pada rambut secara merata
- Diamkan kurang lebih 30 menit
- Bilas hingga bersih dengan shampo
- Lakukan sebulan 3x sebulan
0 Response to "Resep Simple Kecantikan Remaja Secara Alami"
Posting Komentar